Cerita Porter di Stasiun Bandung, Berjuang Tetap Senyum meski Beban Kerja Berat
Masri (56) seorang Porter yang bertugas di Stasiun Kereta Api Bandung. Baginya profesi seorang Porter merupakan suatu kebanggan, lantaran ikut membangun citra KAI di mata publik Kompas.com

Cerita Porter di Stasiun Bandung, Berjuang Tetap Senyum meski Beban Kerja Berat

Kuli Angkut
Kompas.com
Tanggal Tayang
Rabu - 15/03/2023
Penulis
Kontributor Bandung, M. Elgana Mubarokah
Editor
Kontributor Bandung, M. Elgana Mubarokah

Jasanya terhadap alat transportasi kereta api sudah tidak bisa dianggap biasa saja.

Berprofesi sebagai porter atau pembantu untuk membawakan barang milik orang lain sejak 2006 membuatnya paham betul cara memoles wajah Kereta Api Indonesia.
Baca Selengkapnya

Artikel Terkait

Close Ads X