Cerita Kuli Angkut di Pelabuhan Perak Surabaya, Memeras Keringat demi Keluarga di Kampung
Mukti dan Abdul saat akan membawa barang penumpang menggunakan kereta dorong di GSN Pelabuhan Perak Kompas.com

Cerita Kuli Angkut di Pelabuhan Perak Surabaya, Memeras Keringat demi Keluarga di Kampung

Kuli Angkut
Kompas.com
Tanggal Tayang
Sabtu - 18/03/2023
Penulis
Kontributor Surabaya, Muchlis
Editor
Kontributor Surabaya, Muchlis

SURABAYA, KOMPAS.com - Gapura Surya Nusantara Pelabuhan Perak Surabaya, Jawa Timur, menjadi saksi bisu keberadaan kuli angkut yang tak kenal lelah. Mereka memeras keringat mengangkut barang bawaan penumpang yang baru turun dari kapal. Upah yang didapat tidak seberapa.

30 menit sebelum kapal itu tiba, Abdul Mukti (49) sudah siap menunggu penumpang keluar di Gapura Surya Nusantara (GSN) Pelabuhan Perak Surabaya, Sabtu (18/3/2023). Ia sudah hafal betul jadwal kapal yang akan bersandar.
Baca Selengkapnya

Artikel Terkait

Close Ads X