Mengenal Wayang Potehi, Seni Peranakan Tionghoa yang Hampir Punah di Semarang
Herdian Chandra Irawan atau yang dikenal dengan nama Thio Hauw Lie, satu-satunya dalang Wayang Potehi asal Semarang yang masih bertahan, Selasa (5/9/2023). Kompas.com

Mengenal Wayang Potehi, Seni Peranakan Tionghoa yang Hampir Punah di Semarang

Seniman Tradisi
Kompas.com
Tanggal Tayang
Sabtu - 23/09/2023
Penulis
Muchamad Dafi Yusuf
Editor
Muchamad Dafi Yusuf

SEMARANG, KOMPAS.com - Waktu mulai petang, sejumlah ruko dan aktivitas warga di Pecinan Semarang, Jawa Tengah (Jateng) sudah mulai sepi. Namun, berbeda dengan Jalan Gang Kampung Pesantren No 326.

Dari kejauhan, muncul suara keramaian yang berasal dari sebuah gang sempit yang hanya bisa dilalui dua sepeda motor. 
Baca Selengkapnya

Artikel Terkait

Close Ads X