Jangan Sepelekan Posyandu, Timbang Berat dan Ukur Tinggi Anak Penting untuk Cegah "Stunting"
Kepala Puskesmas Sunter Jaya II, Artika T dan Ahli Gizi Puskesmas Sunter Jaya II, Hillga Tiara Dewi, saat ditemui Kompas.com pada Senin (3/4/2023). Kompas.com

Jangan Sepelekan Posyandu, Timbang Berat dan Ukur Tinggi Anak Penting untuk Cegah "Stunting"

Anak Stunting Di Perkotaan
Kompas.com
Tanggal Tayang
Selasa - 04/04/2023
Penulis
Baharudin Al Farisi
Editor
Baharudin Al Farisi

Meski terlihat sepele seperti menimbang berat dan mengukur tinggi anak, nyatanya hal tersebut menjadi salah satu faktor penting untuk melihat gejala tengkes atau stunting pada balita.

"Dari sana (posyandu), kami bisa melihat, balita-balita mana saja yang dicurigai akan jatuh ke stunting dengan melihat pertumbuhan," kata Hillga saat ditemui Kompas.com di Puskesmas Sunter Jaya II, Senin (3/4/2023).
Baca Selengkapnya

Artikel Terkait

Close Ads X