Asap Rokok Meningkatkan Risiko Stunting, Ibu Hamil yang Terpapar Bisa Alami Janin Tumbuh Lambat
mengapa merokok buruk bagi penderita diabetes? Kompas.com

Asap Rokok Meningkatkan Risiko Stunting, Ibu Hamil yang Terpapar Bisa Alami Janin Tumbuh Lambat

Anak Stunting Di Perkotaan
Kompas.com
Tanggal Tayang
Selasa - 04/04/2023
Penulis
Muhammad Isa Bustomi
Editor
Muhammad Isa Bustomi

JAKARTA, KOMPAS.com - Kepala Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Hasto Wardoyo tak menampik bahwa asap rokok dapat meningkatkan risiko stunting pada anak.

Menurut Hasto, wanita hamil yang terpapar asap rokok dapat mengalami tumbuh lambat dini pada bayinya.
Baca Selengkapnya

Artikel Terkait

Close Ads X