KOMPAS.com - Aktif merokok saat hamil meningkatkan risiko kesehatan baik pada bayi maupun ibu yang mengandung.
Dr. Ari Kusuma Januarto, SpOG(K) mengatakan bahwa itu karena dalam asap rokok yang dihisap mengandung lebih dari 4.000 bahan kimia berbahaya, yang bisa memberikan efek buruk selama kehamilan.
Baca Selengkapnya